Ngraho, Bojonegoro – pramuka wajib SMP negeri 1 Ngraho.
SMP NEGERI 1 NGRAHO Melaksanakan Pramuka wajib pada Sabtu (3/9/2022) yang dilaksanakan di Lapangan SMP Negeri 1 Ngraho.
Agenda ini merupakan kegiatan Rutin SMP Negeri 1 Ngraho Setiap minggu sekali dengan kelas yang berbeda beda.
Minggu ini Adalah jadwal pramuka wajib Kelas 9.
Pramuka wajib dimulai pada pukul 13.00 WIB sampai 15.00 WIB. Namun meski begitu ada beberapa murid yang datang terlambat Yaitu Murid kelas 9E.
Agenda ini dilakukan Agar para murid SMP Negeri 1 Ngraho Bisa mendapatkan materi seputar kepramukaan, Dan diketahui juga bahwa Pramuka adalah salah satu Ekstrakurikuler wajib di SMP Negeri 1 Ngraho.
Pramuka wajib dimulai dengan apel pada pukul 13.00 Hingga 13.30 Yang Dipimpin oleh Mila nuralita kelas 9G.
Pramuka wajib Yang dilaksanakan Kemarin dibimbing oleh Farid Ach imam atau sering dipanggil kak Farid.
Pramuka wajib tersebut berjalan lancar dengan materi Pertama yang diberikan adalah kode etik pramuka Dan tata cara berseragam yang benar. Dan diakhiri oleh materi PBB.
Setelah Materi selesai pada pukul 15.00 Kegiatan Pramuka wajib di SMP Negeri 1 Ngraho ditutup dengan berdoa sesuai kepercayaan dan keyakinan masing masing.
Nama Peserta : AINY STUDYA MAGISTERA
Nomor Peserta : 13.00-013
Pangkalan : SMPN 1 NGRAHO
NTA SIPA : 300620090829